Alhamdulillah pandemi ini menjadikan PT Milagros Indonesia Megah belajar banyak hal, bahwa berbagi adalah salah satu adaptasi kebiasaan baru di saat pandemi.
Rabu, 30 September 2020 bertempat di RSDC Wisma Atlet Kemayoran. Kali ke 4 milagros berbagi untuk sesama.
Diserahkan PT Milagros Indonesia Megah, dibantu oleh PIC Relawan Dokter IDI Bapak Dr. Fauzul Azhim dan Koor. Logistik Umum Rs. Darurat Wisma Atlet Bapak Mayor CKM Sugiran SKM.
Berbagi dimasa-masa kita harus bangkit, Berbagi Untuk sesama, Indonesia Bisa.
Yang penting #terusbergerak, #berbagisemangat #Indonesiabisa melawan Covid-19, di #newnormal #kitapastimenang
#deliverthehappiness
#1000dus
Tidak ada komentar:
Posting Komentar